Persik Kediri Pastikan Skuatnya Siap Sambut Bergulirnya Liga 1 2020
Rapat virtualPersatuan Sepak Bola Seluruh Indonesia (PSSI)dengan perwakilan klub Liga12020padaSelasa (2/6/2020) membahas tentang kelanjutan nasib kompetisi musim 2020. Dalam rapat tersebut, Ketua Umum PSSI memberikan arahan agar roda kompetisi Liga12020 bisa kembali bergulir di bulan September mendatang dengan protokolkesehatan ketat. Pertimbangan kompetisi harus kembali bergulir…